TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 6:25

Konteks
6:25 Dan kita akan menjadi benar, z  apabila kita melakukan segenap perintah a  itu dengan setia di hadapan TUHAN, Allah kita, seperti yang diperintahkan-Nya kepada kita."

Mazmur 106:31

Konteks
106:31 Hal itu diperhitungkan kepadanya d  sebagai jasa turun-temurun, e  untuk selama-lamanya.

Daniel 4:27

Konteks
4:27 Jadi, ya raja, biarlah nasihatku berkenan pada hati tuanku: lepaskanlah diri tuanku dari pada dosa dengan melakukan keadilan 1 , dan dari pada kesalahan dengan menunjukkan belas kasihan terhadap orang yang tertindas; b  dengan demikian kebahagiaan c  tuanku akan dilanjutkan! d "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:27]  1 Full Life : LEPASKANLAH DIRI TUANKU DARIPADA DOSA DENGAN MELAKUKAN KEADILAN.

Nas : Dan 4:27

Kenyataan bahwa Daniel meminta raja untuk bertobat menunjukkan bahwa hukuman Allah yang hebat itu dapat dielakkan. Jikalau Nebukadnezar meninggalkan dosanya dan berpaling kepada gaya hidup yang benar, berbaik hati kepada orang miskin dan melarat yang ditindasnya, Allah tidak akan melaksanakan apa yang dinyatakan-Nya di dalam mimpi itu.



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA